Contoh Soal Tema Kelas 2 SD Subtema 3 Hidup Rukun - Serba Download Gratis

Jumat, 30 Agustus 2019

Contoh Soal Tema Kelas 2 SD Subtema 3 Hidup Rukun

Mungkin pada kesempatan ini, serba download gratis memberikan Contoh Soal Tema Kelas 2 SD Subtema 3 Hidup Rukun. Adapun rincian soal sebagai berikut :

Soal TEMATIK Kelas 2 Tema 1 Subtema 3

Tema 1 Subtema 3
Hidup Rukun disekolah

Jumlah soal pilihan ganda : 25

Latihan soal ini mengenai hidup rukun. Biasanya pada kehidupan kita akan berdampingan dengan orang lain bahkan banyak makhluk hidup lain juga. Meskipun pada anak-anak sekalipun harus bisa bersosialisasi antar manusia lain.
A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C ATAU D PADA JAWABAN YANG BENAR!

1. Hidup rukun di sekolah membuat belajar menjadi ....
a. Susah
b. Nyaman
c. Sedih

2. Bermain dengan teman tidak boleh ....
a. Bersama-sama
b. Akur
c. Berkelahi

3. Bertengkar dengan teman adalah perbuatan yang ....
a. Buruk
b. Baik
c. Mulia

4. Kalimat perintah biasanya diucapkan dengan ....
a. Merdu
b. Pelan
c. Keras

5. ............... kebersihan di dalam kelas!
a. Sapulah
b. Jagalah
c. Hapuslah

6. ............... semua teman di sekolah!
a. Bencilah
b. Bagilah
c. Sayangilah

7. .............. bunga ini agar tumbuh subur!
a. Siramilah
b. Petiklah
c. Tebanglah

Selengkapnya..
Baca Petunjuk download, apabila belum tahu caranya, silahkan klik disini
 Download dibawah ini via Google Drive
Link Download Soal Tema 1 - Subtema 3 Kelas 2 SD (PDF) : 148 KB (beserta kunci-jawaban)
Semoga bermanfaat bagi temen-temen semua. Mohon maaf apabila ada kekurangan atau ada kesalahan pada penulisan. Artikel ini hanya semata-mata berbagi informasi dan pengetahuan kepada semua orang.

Terima kasih sudah berkunjung.
Jika ada pertanyaan silahkan kirim komentar dibawah ini.
Baca Juga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Sudah Memberikan FeedBack